top of page

Inclusion Bodies HbH

Deskripsi dan Manfaat

Deskripsi:
Hb H (Hemoglobin H) adalah sindrom mirip talasemia yang ditandai dengan hemolisis dan produksi sel darah merah yang tidak efektif. Pembentukan Hb H menghasilkan sel darah merah yang sensitif terhadap stres oksidatif, yang mengakibatkan kerusakan sel darah merah. Penyakit kelainan Hb H adalah kelainan hemoglobin yang diwariskan oleh kedua orang tuanya.

Manfaat:
- Membantu mengidentifikasi keberadaan hemoglobin H, yang merupakan indikasi langsung dari penyakit ini
- Mengevaluasi anemia hemolitik
- Menilai keparahan dan penyebaran thalasemia
- Memandu keputusan klinis mengenai pengobatan dan manajemen kondisi pasien

Persiapan Pemeriksaan:
Tidak ada persiapan khusus

Jenis Sampel:
Whole Blood EDTA

Wadah Sampel:
EDTA Tube

Book an

Appointment Here!

Jl. Penjernihan 1 No.48, Bend. Hilir,

Tanah Abang, Jakarta Pusat 16120

021-2528528

  • Facebook
  • Twitter
  • LinkedIn
  • Instagram

Thanks for submitting!

bottom of page